Deskripsi pekerjaan:
1. Menerima dari perusahaan kunci kontak dan surat-surat kendaran dinas yang akan dipakai.
2. Memeriksa keadaan kendaraan dinas sebelum dipakai.
3. Memeriksa mesin dan menambah oli,air radiator dan bahan bakar yang diperlukan.
4.Menaikan dan menurunkan barang kedalam kendaraan.
5. Menghidupkan mesin untuk pemanasan selama 5 (lima) menit
6. Mengisi bahan bakar sesuai dengan keperluan.
7. Mengemudikan kendaraan dinas sesuai dengan perintah.
8.Membersihkan kendaraan sebelum dan sesudah digunakan;
9. Menjaga keamanan kendaraan dinas yang menjadi tanggung jawabnya.
10.Melaporkan Kondisi kendaraan kepada perusahaan.
11.Melaksanakan tugas lain sesuai dengan perintah atasan baik tertulis maupun lisan.
12.Menyerahkan kembali kunci kontak dan surat-surat kendaran dinas setelah selesai dipakai.
13.Siap bekerja keras & kerja lembur.
Lowongan Kerja Driver
Diposting pada: Rabu, 14 April 2021 Pukul 4:25